Video ini menyajikan hasil benchmarking dengan Daewoong Pharmaceutical Co. Ltd., yang berfokus pada pentingnya Career Development Program (CDP) sebagai strategi pengembangan karir yang berkesinambungan. CDP dirancang untuk memastikan setiap karyawan terus belajar, bertumbuh, dan mencapai potensi maksimal mereka melalui pengalaman kerja yang beragam dan rotasi posisi strategis.