Sahabat Sehat pada kariadi podcast series Info Layanan Kesehatan Episode -3 kali ini akan membahas mengenai penyakit epilepsi dan layanan pengobatannya. Penyakit ini di masyarakat terkadang masih menjadi penyakit yang sering di salahpahami. Bagaimana sebetulnya penyakit epilepsi itu dan bagaimana cara pengobatan dan mitos-mitos yang ada seputar penyakit tersebut, mari kita simak.


    Untuk memberikan komentar dan share pada pengetahuan ini, silahkan masuk disini!